Rangking Tim Piala Dunia 2022 Versi FIFA, Ada Jagoan Kamu?

FIFA Merangking Klub Piala Dunia

MSS News – FIFA merangking tim dengan sistem poin yang mereka peroleh lewat kemenangan pertandingan ajang persahabatan dan resmi kompetisi.

Peringkat ini sudah diadakan sejak tahun 1992 lalu berlanjut hingga saat ini.

Pagelaran Piala Dunia 2022 ini digelar pada 20 November sampai 18 Desember di Qatar. Tiap-tiap tim akan bersaing dalam meraih gelar juara bergensi seluruh dunia ini.

Di lima teratas diisi oleh Brazil (1841.30 poin), Belgia (1816.71 poin), Argentina (1773.88 poin), Perancis (1773.88 poin) dan Inggris (1728.47 poin).

Selanjutnya, di lima terbawah diduduki oleh Kamerun (posisi 43 dengan 1.471 poin), Ekuador (peringkat 44 dengan 1.464 poin), Qatar sang tuan rumah (peringkat 50 dengan 1.439 poin), Arab Saudi (peringkat 51 dengan 1.437 poin), dan Ghana (peringkat 61 dengan 1.393 poin).1 Brasil 1841.3

1. Brazil 1841.3
2 Belgia 1816.71
3 Argentina 1773.88
4 Prancis 1759.78
5 Inggris 1728.47
7 Spanyol 1715.22
8 Belanda 1694.51
9 Portugal 1676.56
10 Denmark 1666.57
11 Jerman 1650.21
12 Kroasia 1645.64
13 Meksiko 1644.89
14 Uruguay 1638.71
15 Swiss 1635.92
16 Amerika Serikat 1627.48
18 Senegal 1584.38
19 Wales 1569.82
20 Iran 1564.61
21 Serbia 1563.62
22 Maroko 1563.5
24 Jepang 1559.54
26 Polandia 1548.59
28 Korea Selatan 1530.3
30 Tunisia 1507.54
31 Kosta Rika 1503.59
38 Australia 1488.72
41 Kanada 1475
43 Kamerun 1471.44
44 Ekuador 1464.39
50 Qatar 1439.89
51 Arab Saudi 1437.78
61 Ghana 1393

Leave a Reply

%d bloggers like this: